A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Pengaruh Resiliensi terhadap Job Insecurity Guru Musik saat Pandemi Covid-19
2022
Jurnal Psikologi Teori dan Terapan
Pandemi Covid19 telah memberikan dampak terhadap guru musik dimana terjadi penurunan jumlah murid yang menyebabkan guru musik merasakan job insecurity, peneliti melihat bahwa guru musik memiliki resiliensi yang dapat membantu untuk mengatasi job insecurity. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh resiliensi terhadap job insecurity guru musik di Pulau Jawa saat pandemi Covid19. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu non probability sampling. Alat ukur
doi:10.26740/jptt.v13n3.p270-281
fatcat:2taawzijfrep5kgw6ggizyfcby