A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
FAKTOR PENYEBAB REMAJA PUTRI YANG MENGALAMI KEPUTIHAN
2020
Jurnal Ilmu Kesehatan Karya Bunda Husada
Pengeluaran cairan dari alat genetalia yang mengganggu kesehatan reproduksi. Data penelitian tentang penelitian kesehatan reproduksi wanita menunjukan 75% wanita didunia pasti menderita keputihan paling tidak sekali seumur hidup dan 45% diantaranya bisa mengalami sebanyak dua kali atau lebih. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Faktor Penyebab Remaja Putri yang Mengalami Keputihan di Kelurahan Bojong Jaya Tahun 2020. Penelitian ini di lakukan pada Bulan April 2020 dengan
doi:10.56861/jikkbh.v6i2.38
fatcat:zqtoou37nvggvji36i7zjgrchu