A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
PENGARUH MINDFULNESS TERHADAP PERFORMA TUGAS KOGNITIF
2021
Insight: Jurnal Ilmiah Psikologi
Kehidupan di perkotaan dan stress sosial yang dialami warga kota dapat memicu terganggunya kualitas hidup. Untuk mengatasi hal tersebut, maka diperlukan suatu strategi untuk meregulasi emosi supaya individu dapat lebih adaptif. Penelitian ini mengukur pengaruh mindfulness sebagai strategi regulasi emosi terhadap tugas kognitif. Penelitian ini akan dilakukan dengan menggunakan metode eksperimental pada 30 orang mahasiswa dari Universitas "X"yang terbagi dalam kelompok eksperimental dan control.
doi:10.26486/psikologi.v23i2.1502
fatcat:xghzxtb6tbgvtji6yx2auvbtuu