Komunikasi dalam organisasi perpustakaan

Nurul Hayati, Dosen, Jurusan Perpustakaan, Uin Syarif, Hidayatullah Jakarta
2014 Jurnal Ilmu Perpustakaan & Kearsipan Khizanah Al-Hikmah   unpublished
ABSTRAK Perpustakaan merupakan salah satu bentuk organisasi sosial yang tidak pernah terlepas dari proses komunikasi di dalam berbagai aktivitasnya. Komunikasi selalu terjadi di berbagai arah di perpustakaan, baik komunikasi ke atas, komunikasi ke bawah, maupun komunikasi horizontal. Komunikasi juga diperlukan untuk memperlancar dalam berkoordinasi dengan berbagai pihak, baik dengan pihak-pihak di dalam perpustakaan sendiri maupun pihak lain yang di luar perpustakaan.
fatcat:qbucjyeqargkfpv44to3onrayy