A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Perancangan sistem administrasi permintaan toko pada PT Hero Supermarket Tbk menggunakan java netbeans
2021
JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research )
Proses administrasi permintaan toko yang berjalan saat ini pada PT Hero Supermarket Tbk mengharuskan setiap toko harus mengisi data toko, deskripsi permintaan, dan jumlah permintaan pada form service request yang sudah dibuat dan dicetak. Setelah itu form akan dikirim melalui email ke admin di kantor pusat. Admin akan memproses setiap permintaan yang masuk. Proses ini menimbulkan beberapa kendala diantaranya data toko yang ada pada form service request tidak terbaca dengan sempurna karena
doi:10.52362/jisamar.v5i4.517
fatcat:zcb37oypl5fe7ii2mqi3arous4