A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Implementasi Game Theory Pada Simulasi Dan Perancangan Software Berbasis Matriks Pay-Off Dengan Metode Non-Zero Sum Game
2021
ILKOMNIKA: Journal of Computer Science and Applied Informatics
Tujuan dari penilitian ini adalah untuk merancang suatu aplikasi yang berguna untuk perumusan situasi pengambilan keputusan menggunakan game-theory. Game-theory sendiri merupakan suatu metode yang berguna untuk melakukan analisis proses pengambiilan keputusan antara pemain yang saling bersaing satu sama lain. Setiap pemain memiliki suatu tujuan, yaitu untuk memperoleh keuntungan semaksimal mungkin dan kerugian seminimal mungkin. Untuk dapat mencapai tujuannya, setiap pemain harus cerdas dan
doi:10.28926/ilkomnika.v3i2.124
fatcat:25fsbgnywbgozo7vitto74iwve