A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2020; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Analisa Sisa Material Konstruksi Pada Kegiatan Pembangunan Mesjid
2020
Jurnal Talenta Sipil
Sisa material konstruksi merupakan salah satu masalah serius pada pelaksanaan proyek. Adanya usaha meminimalkan hal tersebut turut membantu mengurangi dampak negatif terhadap lingkungan. Pada penelitian ini difokuskan pada kajian sisa material konstruksi untuk pekerjaan balok dan kolom pada Kegiatan Pembangunan Mesjid Komplek Perkantoran Walikota Jambi (Lanjutan). Penelitian dilakukan dengan menganalisa persentase sisa material konstruksi, persentase terbesar sisa material konstruksi dan
doi:10.33087/talentasipil.v3i2.31
fatcat:7orr67sfojdjtlmqooe2cvrdpi