A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2020; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Pengaruh Padat Tebar Terhadap Pertumbuhan Ikan Nila (Oreochromis niloticus) Dalam Sistem Akuaponik
2019
Median : Jurnal Ilmu Ilmu Eksakta
Penelitian ini bertujuan sebagai berikut : 1) Untuk mengetahui cara budidaya ikan nila dengan sistem aquaponik. 2) Untuk mengetahui tingkat kepadatan yang terbaik dalam pertumbuhan ikan nila dalam sistem aquaponik. Metode pada penelitian ini menggunakan metode uji coba atau eksperimen dengan menggunakan model Rancangan Acak Lengkap (RAL). Penelitian ini terdiri dari 4 (empat) perlakuan dan 1 (satu) kontrol. Masing-masing perlakuan 3 kali ulangan. Padat tebar yang digunakan yaitu perlakuan I
doi:10.33506/md.v11i2.503
fatcat:wjg5fjmkuzgqbi3wo5hr2k2trm