A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2018; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Efektivitas Afirmasi Positif dan Stabilisasi Dzikir Vibrasi Sebagai Media Terapi Psikologis Untuk Mengatasi Kecemasan pada Komunitas Pasien Hemodialisa
unpublished
Abstrak Keywords: Afirmasi positif, stabilisasi dzikir vibrasi, kecemasan, pasien hemodialisa Kesehatan mental merupakan kondisi kesejahteraan emosional seseorang yang harus senantiasa ditingkatkan sehingga memberikan kelangsungan hidup yang bermakna. Kesehatan mental merupakan proses kesehatan yang berkelanjutan. Adanya kolaborasi kesehatan jasmani yang selaras akan menunjang kesehatan mental yang optimal. Dalam hal ini, seseorang yang memiliki kesehatan mental yang baik mampu mengelola
fatcat:ckwo6cevs5f4hfqwsygi7bo5pi