A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2020; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
PENGARUH MODAL SENDIRI DAN MODAL PINJAMAN TERHADAP SISA HASIL USAHA PADA KOPERASI MEKAR ABADI DESA TASIK JUANG KECAMATAN LUBUK BATU JAYA KABUPATEN INDRAGIRI HULU
2019
Eko dan Bisnis: Riau Economic and Business Review
Penelitian ini dilakukan pada Koperasi Mekar Abadi desa Tasik Juang Kecamatan Lubuk Batu Jaya Kabupaten Indragiri Hulu. Kemudian penulis melakukan penganalisaan dengan metode kuantitatif yaitu dengan metode Regresi Linear berganda, Koefisien Korelasi dan determinasi dan selanjutnya pengujian hipotesis dengan menggunakan SPSS. Dari hasil penelitian diperoleh persamaannya Y = -6325241,3 + 0,284 X1 - 0,010 X2 yang mana artinya adalah jika variable modal sendiri sebesar 0(nol) dan variable modal
doi:10.36975/jeb.v10i3.224
fatcat:bikgqdbjbremrhjucn3fvsoreq