A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Mismatch pada Bank Umum Syariah dan Unit Usaha Syariah di Indonesia
2022
Al-Idarah : Jurnal Manajemen dan Bisnis Islam
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh, untuk mengetahui guncangan dan untuk mengetahui seberapa besar kontribusi yang diberikan variabel-variabel terhadap mismatch yang terjadi di Bank Umum Syariah dan Unit Usaha Syariah. Variabel yang digunakan pada penelitian ini yaitu total Dana Pihak Ketiga Saving, total Dana Pihak Ketiga Investment, total Pembiayaan Uncertain, total Pembiayaan Certain dan Non Performing Financing (NPF). Penelitian ini menggunakan metode Error Correction Model
doi:10.35316/idarah.2022.v3i2.61-79
fatcat:2tskufyyfbc53i44k6ksdtefre