A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2020; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
PENGARUH DISIPLIN KERJA, LINGKUNGAN KERJA FISIK, DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA PERANGKAT DESA
2019
Economic Education Analysis Journal
Tujuan dalam penelitian ini untuk mengetahui apakah ada pengaruh disiplin kerja, lingkungan kerja fisik, dan motivasi kerja terhadap kinerja perangkat desa se-Kecamatan Pecangaan Kabupaten Jepara. Populasi penelitian ini adalah seluruh perangkat desa di lingkup wilayah Kecamatan Pecangaan Kabupaten Jepara yaitu sebanyak 151 perangkat desa. Sampel yang diambil sejumlah 110 perangkat desa yang didapat dari rumus Slovin dengan taraf kesalahan sebesar 5% dengan teknik Proportionate Stratified
doaj:9ab1cafffdb7492fab1849b666a3f1bc
fatcat:o6tbyi5igbf57hkjfmmpwwkp6a