A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
PENYULUHAN TEKNOLOGI IRIGASI TETES GUNA MENINGKATKAN PRODUKTIFITAS CABAI DI DESA IE SUUM KECAMATAN MESJID RAYA ACEH BESAR
2021
Dharmakarya
Pengetahuan dan keterampilan Kelompok Tani Desa Ie Suum tentang teknik perakitan instalasi irigasi tetes untuk peningkatan produksi cabai masih terbatas. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan kelompok tani tentang teknik perakitan instalasi irigasi tetes untuk peningkatan produksi cabai. Kendala utama dalam peningkatan produksi cabai adalah sulitnya tersedia air dan teknik irigasi yang tidak memadai. Disamping itu tanaman sangat mudah layu dan
doi:10.24198/dharmakarya.v10i4.34823
fatcat:36m3qtevczc6hj6z3onjhnydp4