A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2021; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
PENGARUH TERAPI PIJAT TERHADAP TINGKAT KADAR GLUKOSA DARAH PADA PASIEN DENGAN DIABETES MELLITUS : LITERATURE REVIEW
2021
Jurnal ilmu kesehatan Makia
ABSTRAK Latar belakang: penderita diabetes melitus terus mengalami peningkatan tiap tahunnya. Laporan menunjukkan bahwa terapi pijat merupakan terapi komplementer yang digemari di indonesia serta memiliki banyak manfaat. Tujuan: menggali lebih dalam mengenai pengaruh terapi pijat terhadap tingkat kadar glukosa darah pada pasien dengan diabetes melitus. Metode: Pencarian artikel dilakukan menggunakan Science Direct, Medline, Google Search dan Pro Quest untuk menemukan artikel sesuai kriteria
doi:10.37413/jmakia.v11i2.165
fatcat:t54bq4xcmvgmbdvg6gppev4xei