A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2018; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Karakterisasi Sensor Gas CO Berbasis Bahan SnO2 dengan Metoda Solgel Menggunakan Teknologi Film Tebal
2016
Jurnal Elektronika dan Telekomunikasi
Sensor gas SnO2 termasuk sensor yang paling banyak digunakan dan dikembangkan di pasaran, tapi sampai saat ini belum bisa menghasilkan sensitivitas yang tinggi. Dalam penelitian ini dibahas mengenai karakterisasi sensor gas CO dengan teknologi film tebal yang berbahan SnO2 dan diharapkan dapat menghasilkan sensor dengan sensitivitas yang tinggi. Hasil XRD menunjukan bahwa struktur dari SnO2 adalah rutile tetragonal. Dari pola difraksi terlihat puncak-puncak 110 dan 101 yang menunjukkan pola
doi:10.14203/jet.v13.60-65
fatcat:opqp7dyr6rddhn3sm4cdeansdm