A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2020; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
PENGENDALIAN BIAYA BAHAN BAKU PRODUKSI MELALUI SISTEM PENGENDALIAN AKTIFITAS DALAM ANALISA RANTAI NILAI PRODUKSI PERUSAHAAN
2020
Jurnal Ekonomi dan Bisnis Airlangga
CV. X merupakan perusahaan roti Wholesaler yang memegang lisensi CJ Culinary Concept Holding dan memiliki 3 gerai (outlet) di Surabaya. Masalah yang dihadapi oleh CV. X adalah terdapatnya selisih saldo persediaan antara pencatatan dan fisik sebesar 25%. Selain itu, masalah-masalah lain yang ada dalam perusahaan adalah hilangnya bahan baku, penyusutan bahan baku segar, rusaknya adonan, sistem handling, dan keterlambatan pengiriman produk jadi ke outlet. Sistem pengendalian aktifitas dengan
doi:10.20473/jeba.v30i22020.114-122
fatcat:hru2e6p2qvh33nb4ukind2fb2q