A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2021; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
PENGARUH WORD OF MOUTH DAN PROMOSI TERHADAP MINAT MENABUNG ANGGOTA DI KSPS BMT UGT SIDOGIRI CABANG PAMEKASAN
2021
Jurnal Tabarru': Islamic Banking and Finance
Penelitian ini meneliti tentang pengaruh word of mouth dan promosi terhadap minat menabung anggota di KSPT BMT UGT Sidogiri Cabang Pamekasan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh word of mouth dan promosi terhadap minat menabung anggota. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini yaitu berdasarkan hasil uji-t pada setiap variabel yang ada yaitu dihasilkan pada variabel word of mouth (X1) menghasilkan nilai thitung
doi:10.25299/jtb.2021.vol4(2).7419
fatcat:clpk5uq6pvdntfu4ucviwdixhi