A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2020; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Analisis Kualitas Layanan Website Lazada Terhadap Kepuasan Pelanggan Menggunakan Metode WebQual
2019
Integer
Penelitian ini mencoba melakukan analisis terhadap kualitas layanan website retail Lazada dengan tujuan untuk mengetahui tingkat kepuasan pengguna website. Lazada dapat memberikan layanan kepada masyarakat dalam bentuk kemudahan ketika melakukan pencarian produk yang diinginkan. Namun, masih banyak juga pengguna yang merasakan kurangnya informasi yang akurat dari website ini. Melalui pendekatan WebQual 4.0 yang merupakan salah satu teknik pengukuran kualitas website, penilaian akan difokuskan
doi:10.31284/j.integer.2019.v4i1.206
fatcat:evgwjmd7l5g5tgfbakxineyp7e