A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2018; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Peningkatan Motivasi dan Keterampilan Menulis Drama Berbahasa Jawa dengan Model CTL Berbantuan Media Audiovisual Geni_Purbatini SMA Negeri 1 Kramat Kabupaten Tegal Info Artikel Sejarah Artikel: Increasing Motivation and Skills Writing Javanese Drama with CTL Model Assisted Audiovisual Media
2017
Cakrawala Jurnal Pendidikan
unpublished
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan keterampilan menulis naskah drama Berbahasa Jawa pada siswa kelas XII IPA 3 SMA N I Kramat tahun pelajaran 2016/2017. Penelitian ini dilakukan dalam dua siklus dengan model Contextual Teaching and Learning (CTL) yang berbantuan media audiovisual. Dari Hasil penelitian ini ada peningkatan motivasi belajar siswa dari rata-rata 68,1% pada siklus I menjadi 86,9% pada siklus II, sedang hasil belajar menulis naskah drama dari 75% pada
fatcat:4ezozdstb5atxoz2wr7d75kini