A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2020; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Pembinaan Akhlak Siswa Melalui Metode Pembiasaan di MI Wahid Hasyim Yogyakarta
2018
Al-Bidayah: Jurnal Pendidikan Dasar Islam
Zaman modern ini, anak-anak sejak dini harus mendapatkan perhatian lebih serius. Terutama dalam pendidikan akhlak, agar mereka tidak menjadi anak-anak yang lemah iman sehingga dapat tumbuh dewasa menjadi generasi yang sholih dan sholihah. Permasalahan yang diangkat dalam artikel ini adalah bagaimana proses perencanaan pembinaan akhlak siswa dan bagaimana implementasi metode pembiasaan dalam pembinaan akhlak siswa tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana proses pembinaan
doi:10.14421/al-bidayah.v9i2.28
fatcat:my23qviizza65fm3tgvd3l3vqa