A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
SURVEY MINAT MASYARAKAT UNTUK OLAHRAGA REKREASI BERSEPEDA PADA MASA PANDEMI COVID 19 DI DEMAK
2021
Corner: Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga
Jawa Tengah merupakan salah satu daerah yang ada di Indonesia yang terdampak oleh virus covid 19. Oleh sebab itu pemerintah Jawa Tengah juga melakukan instruksi yang diberikan oleh pemerintah pusat untuk mencegah persebaran dari virus covid 19. Pemerintah memberlakukan social distancing dan juga Work From Home. Namun yang terjadi masyarakat diwilayah Jawa Tengah justru mencari aktifitas diluar rumah dengan bersepeda. Hal tersebut juga dialami oleh masyarakat dilingkungan kabupaten Demak.
doi:10.36379/corner.v1i2.117
fatcat:tmoteohyj5c4re5rmamnxp7muy