A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Partisipasi masyarakat lokal dalam pengembangan daya tarik wisata kampung bena di desa tiwuriwu, kecamatan jerebu'u, kabupaten ngada ntt
2022
Jurnal Ilmiah Pariwisata dan Bisnis
Partisipasi merupakan keikutsertaan, keterlibatan masyarakat lokal dalam suatu pengembangan. Dalam pengembangan daya tarik wisata partisipasi masyarakat sangat berperan penting, sehingga manfaat dari adanya daya tarik wisata dirasakan oleh masyarakat lokal. Pengembangan daya tarik wisata tidak akan berjalan maksimal tanpa adanya partisipasi masyarakat lokal. Permasalahan dalam penelitian ini adalah Bagaimana bentuk partisipasi masyarakat lokal dalam mendukung pengembangan daya tarik wisata
doi:10.22334/paris.v1i5.84
fatcat:or3jgu3swngy7feuk4c3lehkmy