A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2018; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
EFEKTIVITAS PENDEKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 8 KENDARI EFFECTIVENESS OF EMPLOYING REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION APPROACH ABOUT OF PROBLEM SOLVING MATHEMATICS ABILITY STUDENTS OF CLASS VIII SMP NEGERI 8 KENDARI
2016
Jurnal Penelitian Pendidikan Matematika
unpublished
Abstrak Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya kemampuan pemecahan masalah matematis siswa. Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 8 Kendari dan dipilih sampel sebanyak 2 kelas. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik Purposive Sampling. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan lembar observasi dan tes kemampuan pemecahan masalah matematis berbentuk uraian. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan diperoleh kesimpulan : (1) Ketercapaian pembelajaran
fatcat:zgi7hwepzbbh7kqwnbde36lghm