A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Multimedia Interaktif Berbasis Problem Based Learning Pada Muatan Matematika Kelas IV SD
2022
Mimbar PGSD Undiksha
Penggunaan media pembelajaran dan pemilihan model pembelajaran yang digunakan pada proses pembelajaran kurang bervariasi, khususnya pada muatan matematika. Hal tersebut mengakibatkan pemahaman konsep matematika sebagian siswa masih rendah. Penelitian ini bertujuan untuk menciptakan multimedia interaktif berbasis model Problem Based Learning pada muatan matematika kelas IV SD. Penelitian pengembangan ini menggunakan model pengembangan ADDIE. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode
doi:10.23887/jjpgsd.v10i1.46320
fatcat:isshnbamq5abpireyvauiio6mm