A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2021; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
PERAN BRAND IMAGE DALAM MEMEDIASI PENGARUH GREEN MARKETING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Studi pada produk fashion merek Uniqlo di Denpasar)
2021
E-Jurnal Manajemen
Keputusan pembelian adalah kegiatan yang secara langsung dalam menentukan produk yang akan dibeli berdasarkan value atau nilai dari beberapa produk. Green marketing merupakan salah satu cara menambah value produk sekaligus menjaga kelestarian lingkungan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana peran brand image dalam memediasi pengaruh green marketing terhadap keputusan pembelian (Studi pada produk fashion merek Uniqlo di Denpasar). Penelitian ini dilakukan pada perusahaan
doi:10.24843/ejmunud.2021.v10.i06.p02
fatcat:tnxpzgzx55cgvgjyhdw52ee3te