Jus Brokoli Menurunkan Kadar Low Density Lipoprotein Darah pada Tikus Model Diabetes Melitus
Setyoadi Setyoadi, Yulian Wiji Utami, Laily Yuliatun
2014
Jurnal Kedokteran Brawijaya
ABSTRAK Menurunkan kadar LDL merupakan salah satu fokus utama dalam terapi Diabetes Melitus untuk menurunkan risiko kematian. Brokoli (Brassica oleracea Var. Italica) kaya akan vitamin dan mineral telah digunakan sebagai terapi diet bagi penderita Diabetes Melitus, terutama untuk menurunkan kadar LDL. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh jus brokoli terhadap penurunan kadar LDL pada tikus putih model Diabetes Melitus (DM) dengan induksi STZ. Metode yang digunakan adalah
more »
... periment laboratory dengan rancangan post test only. Sampel dibagi menjadi 5 kelompok dengan 4 ekor tiap kelompok, yaitu kelompok kontrol negatif, kelompok kontrol positif (diinduksi STZ dan tanpa jus brokoli), kelompok perlakuan 1 (diinduksi STZ dan jus brokoli 2,52 g/Kg BB), kelompok perlakuan 2 (diinduksi STZ dan jus brokoli 5,04 g/Kg BB), dan kelompok perlakuan 3 (diinduksi STZ dan jus brokoli 7,56 g/Kg BB) dengan perlakuan 14 hari. Uji one way ANOVA yang dilanjutkan uji Tuckey menunjukkan terjadi penurunan yang signifikan (p=0,000) kadar LDL pada tikus model DM, pada ketiga dosis dengan kadar LDL terendah pada dosis 7,56g/kgBB. Dapat disimpulkan pemberian jus brokoli menurunkan LDL darah pada tikus model DM. (negative control, positive control, broccoli juice 2,52; 5, 04; and 7, 56 g/kg BW), with 4 mice in each group during 14 days intervention period. The one way ANOVA followed by post hoc Tuckey show significant reducing in LDL level of three different dosages with the highest reduction in 7,56 g/kg BW. It can be concluded that broccoli juice consumption has potential impact in reducing LDL level in DM mice model. Kata Kunci: Diabetes Melitus, jus brokoli, penurunan kadar LDL ABSTRACT Reducing LDL is one of the main focus in DM therapy to reduce mortality risk. Broccoli, with its rich vitamins and minerals has been widely used as dietetic therapy in DM specifically to control LDL level. The objective of this research is to investigate the impact of broccoli juice in reducing LDL in DM mice model with STZ induced. An experimental laboratory post-test only measurement was conducted by dividing 5 treatments groups
doi:10.21776/ub.jkb.2014.028.01.6
fatcat:5ysxkpblzbhofn6p6mcxh7mvvq