A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2021; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Problematika Dakwah di Kanagarianan Harau Kecamatan Harau Kabupaten Lima Puluh Kota
2020
Jurnal Kawakib
Islam merupakan agama dakwah yaitu agama yang mengandung nilai-nilai luhur sebagai pedomandalam kehidupan untuk disampaikan kepada seluruh umat manusia. Tidak hanya terbatas padakelompok tertentu, golongan tertentu, suku tertentu ataupun bangsa tertentu. Akan tetapi untukkaffatan linnasi (seluruh umat manusia) kapanpun dan dimanapun. Dakwah Islam berisikanajakan kepada yang ma'ruf (kebaikan) dan menjauhi segala hal yang munkar (keburukan). Sebabdengan melaksakan kebaikan dalam kehidupan dan
doi:10.24036/kwkib.v1i1.8
fatcat:zhxea3n3prgc7lj5wjmmwkipfa