A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
SISTEM IRIGASI OTOMATIS DENGAN MENGGUNAKAN ARDUINO UNO DAN TEKNOLOGI IOT (INTERNET OF THINGS)
2022
Syntax : Journal of Software Engineering, Computer Science and Information Technology
Perkembangan teknologi yang semakin dewasa mendorong muncul ide-ide untuk menciptakan alat yang mempermudah kegiatan kerja seperti berkebun. Berdasarkan hal tersebut, diciptakan suatu Sistem Irigasi Otomatis. Sistem Irigasi Otomatis adalah suatu sistem alat penyiraman untuk kegiatan berkebun yang tediri dari rangkaian alat dan aplikasi monitoring yang terhubung dengan internet. Sistem ini dibangun untuk memudahkan salah satu kegiatan berkebun yaitu penyiraman tanaman. Sistem dirancang dengan
doi:10.46576/syntax.v2i2.1684
fatcat:tdv6sdphhrdhzif2rveb4olg64