A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2020; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Pengaruh Cekaman Nitrogen dan Fotoperiode terhadap Kurva pertumbuhan Kultur Nannochloropsis sp
2019
Jurnal Sains dan Seni ITS
E13 Abstrak-Konsumsi energi meningkat dari tahun ke tahun dan 95% terpenuhi dari bahan fosil yang jumlahnya terbatas. Biodiesel sebagai alternatif sumber energi dari tanaman jarak (Jatropha curcas) dan kelapa sawit memiliki kemampuan oksidasi yang rendah pada suhu dingin, produksi lipid membutuhkan waktu lama serta kandungan lipid yang berkisar 35% dan 75,6%. Di sisi lain, Nannochloropsis sp. dapat memproduksi lipid mencapai 90% dari berat kering biomassa pada kondisi tercekam, panen lebih
doi:10.12962/j23373520.v8i1.41642
fatcat:7b7eiuekezcrxhwl6dzme3pohy