A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2021; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
ANGKA KEJADIAN PENINGKATAN TEKANAN DARAH (HIPERTENSI) PADA LANSIA DI DUSUN 1 DESA KEMBANGSERI KECAMATAN TALANG EMPAT BENGKULU TENGAH TAHUN 2015
2019
Jurnal Kedokteran RAFLESIA
Peningkatan usia merupakan salah satu faktor risiko yang tidak dapat dimodifikasi untuk kejadian hipertensi. Di Bengkulu belum ada data mengenai berapa jumlah lansia yang menderita hipertensi. Peneliti ingin memulai dengan menganalisis angka kejadian hipertensi pada lansia di Kecamatan Talang Empat Bengkulu Tengah. Dari hasil analisis didapatkan jumlah lansia sebanyak 32 orang. Usia lansia terbanyak adalah usia pertengahan sebanyak 18 orang. Proporsi prevalensi kejadian hipertensi 68,75%.
doi:10.33369/juke.v5i1.8765
fatcat:zkddctux4vdz3cjflfebstlahi