Meningkatkan Keterampilan Menulis Berbasis Media Blog [post]

Febby Nabila Lestari
2021 unpublished
Menulis dikatakan produktif karena kegiatan menulis menghasilkan produk berupa tulisan, sedangkan ekspresif diartikan sebagai kemahiran untuk bisa mengungkapkan gagasan yang dimiliki siswa secara tertulis. Menulis menuntut seseorang memberikan efort, pengalaman, waktu, kesempatan, dan pengajaran langsung menjadi seorang penulis. Blog merupakan media yang cocok untuk siswa mengunggah hasil dari tulisan-tulisannya. Media elektronik yang dapat menunjukkan perkembangan tulisan siswa dari waktu ke
more » ... ktu. Dengan siswa mempublikasikan tulisan di blog internet, siswa memiliki kemunkinan bahwa karya tulisnya dibaca banyak orang dari berbagai kalangan. Hal tersebut dapat menimbulkan rasa tangung jawab yang besar, dan dapat mendorong siswa untuk lebih totalitas dalam menulis.
doi:10.31219/osf.io/ecq9n fatcat:af7ruekly5aaxaotu22q5h2dfu