A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Analisis Manajemen Pengelolaan SMK Berbasis Sampah di SMK Kreatif Dompu International Islamic School
2021
J-ESA (Jurnal Ekonomi Syariah)
Penelitian ini bertujuan untuk menguraikan manajemen pengelolaan SMK berbasis sampah di SMK kreatif International Islamic School yang berada di desa Dorebara Kecamatan Dompu Kabupaten Dompu. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan metode analisis deskriptif yang menggunakan pengumpulan data seperti wawancara, observasi, dokumentasi. Hasil Penelitian menunjukan bahwa cara pengelolaan sampah yang dilakukan oleh SMK Kreatif International Islamic School adalah sudah memenuhi
doi:10.52266/jesa.v4i2.751
fatcat:gcuuchxrangklheiugxeb443qy