A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2020; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Pengembangan Kemampuan Komunikasi Matematis dalam Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar
2016
EduHumaniora | Jurnal Pendidikan Dasar Kampus Cibiru
Rumusan kompetensi sikap, pengetahuan, dan keterampilan yang dipergunakan dalam kurikulum 2013 mengedepankan pada pentingnya kreativitas dan komunikasi. Sementara saat ini kecenderungan guru dalam pembelajaran yaitu mendominasi komunikasi kelas dengan menjelaskan konsep, menunjukkan contoh, dan membimbing pertanyaan serta jawaban. Guru tidak memberikan banyak kesempatan kepada siswa untuk mengomunikasikan pikiran, ide dan gagasan mereka. Guru yang ideal menolong siswanya untuk belajar dengan
doi:10.17509/eh.v6i2.4575
fatcat:iqhfgxrifbdqvdksgc5npxgegq