A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Religiusitas dan stress pada penderita HIV/AIDS perempuan
2021
Psikodinamika - Jurnal Literasi Psikologi
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara religiusitas dengan tekanan psikologis (stress) pada penderita perempuan di Surabaya. Metode yang digunakan adalah menyajikan kuesioner kepada 30 perempuan penderita HIV /AIDS di Surabaya yang telah bersedia berpartisipasi dalam penelitian ini. Subyek penelitian ini diseleksi dengan menegakkan diagnosis HIV positif (CD4 test dengan skor dibawah 410). Hasil uji laboratorium menyatakan semua peserta (30 orang) mempunyai skor CD4 dibawah
doi:10.36636/psikodinamika.v2i2.1514
fatcat:ig6ni2ebgrfxxbzl3gv6pcgsne