A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Aktivitas Perempuan di Ruang Publik Perspektif Sadd al-Żarī'ah
2022
Wasathiyyah
Salah satu hal yang ikut berubah mengalir sesuai perkembangan budaya hidup masyarakat adalah menyangkut perempuan. Penelitian ini untuk menjawab rumusan masalah tentang hukum aktivitas perempuan di ruang publik perspektif sadd al-żarī'ah. Penelitian ini menggunakan jenis pelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan normatif. Teknik pengumpulan data melalui studi kepustakaan (library research). Data yang dikumpulkan melalui sumber primer dan sekunder dianalisis dengan metode deskriptif
doi:10.58470/wasathiyyah.v4i1.14
fatcat:4dfarvtpdzfgbjkjbigazojjpi