A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2021; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Penggunaan Subtitle Editor terhadap Peningkatan Motivasi dan Hasil Belajar Mahasiswa dalam Mata Kuliah Penerjemahan
2020
Journal Civics & Social Studies
Penelitian ini betujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan subtitle editor terhadap motivasi dan hasil belajar pada mata kuliah terjemahan. Penelitian ini dilaksanakan di salah satu perguruan tinggi swata terkemuka di Kabupaten Garut-Jawa Barat. Subjek penelitian ini adalah mahasiswa pendidikan bahasa inggris tingkat tiga semester satu yang terdiri dari empat kelas yaitu kelas A,B,C, dan D. Sampel diambil secara acak sebanyak dua kelas yaitu kelas A sebagai kelas eksperiment dan kelas C
doi:10.31980/civicos.v4i2.924
fatcat:3x3dewwetfawhacogjqlcrimna