A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Analisis Regresi Data Panel Pada Kemiskinan Provinsi Aceh Tahun 2016-2020
2021
Jurnal ilmiah matematika dan terapan
Kemiskinan menjadi salah satu indikator kesejahteraan pembangunan disuatu daerah. Semakin tinggi tingkat kemiskinan suatu daerah maka akan mengindikasikan bahwa kualitas pembangunan masyarakat di daerah tersebut rendah. Penelitian ini bertujuan untuk memodelkan dan mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kemiskinan di provinsi Aceh tahun 2016-2020. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi data panel dengan sumber data sekunder yang diperoleh dari badan pusat statistika (BPS).
doi:10.22487/2540766x.2021.v18.i2.15702
fatcat:tbqpx74eyjetlmnq2xosg35rsi