A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2020; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
HUBUNGAN ANTARA REGULASI DIRI DENGAN KECEMASAN MENGHADAPI DUNIA KERJA PADA TARUNA AKADEMI KEPOLISIAN SEMARANG
2020
Empati
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara regulasi diri dengan kecemasan menghadapi dunia kerja pada Taruna Akademi Kepolisian Semarang. Subjek dalam penelitian ini sebanyak 169 orang Taruna tingkat III Akademi Kepolisian Semarang dengan teknik pengambilan sampel yaitu convenience sampling. Alat ukur yang digunakan pada penelitian ini adalah Skala Regulasi Diri (45 aitem, α = 0,95) dan Skala Kecemasan Menghadapi Dunia Kerja (33 aitem, α = 0,96) yang telah diujicobakan pada 100
doi:10.14710/empati.2018.21844
doaj:a735a21ffa444f1db962d5859ed9252d
fatcat:mxuf5a3gtvgndnwgr4smilhdl4