A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2020; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Pengaruh Program Achievement Motivation Training (AMT) terhadap Motivasi Berprestasi dan Prestasi Mahasiswa Akademi Kebidanan
2019
Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat
Hasil studi pendahuluan di Akademi Kebidanan Bogor Husada, ditemukan masalah rendahnya prestasi mahasiswa terbukti dari index prestasi lulusan tahun 2014 (IPK<2,75=37,37%), (IPK2,75-3,50=60,61%), (IPK>3,50=2,02%), diduga karena rendahnya motivasi berprestasi mahasiswa. Beberapa penelitian menunjukkan program Achievement Motivation Training signifikan meningkatkan motivasi berprestasi. Guna mengatasi masalah tersebut perlu dilakukan penelitian apakah program Achievement Motivation Training dapat
doi:10.33221/jikm.v5i4.305
fatcat:5qhftcjg3neyfkqurqfgnmr7rm