A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
Efektivitas Penerapan Model Kooperatif STAD Berbasis Multimedia untuk Meningkatkan Penguasaan Siswa SMA terhadap Kemampuan yang Diujinasionalkan MataPelajaran Fisika di Maluku Utara.ProsidingSNIPS2015
[post]
2018
unpublished
Penelitian ini bertujuan untuk menyelidiki efektifitas penerapan model kooperatif STAD berbasis multimedia untuk meningkatkan penguasaan siswa SMA terhadap kemampuan yang diujinasionalkan pada mata pelajaran fisika di provinsi Maluku Utara. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan desain randomized control group pretest-posttest design. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas X semester genap tahun ajaran 2014/2015 pada salah satu SMA di Kabupaten Halmahera Timur
doi:10.31219/osf.io/jfx9d
fatcat:fseshnh2knhxfn7irymhmxhjtm