A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
TOKOH PEREMPUAN DALAM CERPEN KUCING MATI KARYA AGUS FAHRI HUSEIN
2022
Lateralisasi
ABSTRAKMasalah dalam penelitian ini adalah tentang tokoh perempuan dan watak tokoh perempuan dalam cerita pendek berjudul "Kucing Mati" karya Agus Fahri Husein yang dimuat dalam majalah Suara Muhammadiyah 01/106 1-15 Januari 2021. Sebagai satu unsur intrinsik, tokoh dan watak tokoh dalam cerpen ini dikaji dengan menggunakan pendekatan struktural. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Data berupa bagian-bagian teks cerpen yang memuat tentang tokoh perempuan dan watak tokoh
doi:10.36085/lateralisasi.v9i2.2889
fatcat:k5jop3kqxra3pdzepxbucmdydm