A copy of this work was available on the public web and has been preserved in the Wayback Machine. The capture dates from 2022; you can also visit the original URL.
The file type is application/pdf
.
PENANGANAN DAMPAK VIRUS CORONA (COVID-19) DALAM KEGIATAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT OLEH DOSEN DAN MAHASISWA DI DESA KARANGJOMPO KEC. TIRTO DAN DESA API-API KEC. WONOKERTO KAB. PEKALONGAN
2022
Jurnal Batikmu
Infeksi virus corona disebut COVID-19 dan pertama kali ditemukan di kota Wuhan, Cina, pada akhir Desember 2019. Virus ini menular dengan cepat dan telah menyebar ke wilayah lain di Cina dan ke beberapa negara, termasuk Indonesia. Corona virus adalah kumpulan virus yang bisa menginfeksi sistem pernapasan. Dengan kondisi demikian perlu adanya keprihatinan seluruh dosen Program Studi Sarjana Farmasi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan untuk melakukan pengabdian
doi:10.48144/batikmu.v2i1.706
fatcat:rtooxbkbgnbb5j6wsr5jzoxitq